Bangun Pabrik Pertamanya, Hyundai Bilang Akan Ciptakan Ribuan Lapangan Pekerjaan
Wakil Ketua Hyundai Motor Group Chang Jae-hoon mengatakan pembangunan pabrik manufkatur pertama di Arab Saudi menjadi tanda bahwa akan ada era baru bagi industri otomotif di negeri minyak tersebut.
Chang berharap pabrik ini akan berkontribusi pada inisiatif Visi 2030 negara tersebut dengan melatih tenaga lokal yang ahli dalam teknologi mobilitas.
"Pencanangan hari ini menjadi awal babak baru bagi Arab Saudi dan Hyundai Motor, sekaligus meletakkan fondasi bagi era baru mobilitas masa depan dan inovasi teknologi," ujar Chang.
Hyundai Motor menyatakan bahwa pabrik baru ini akan menciptakan ribuan lapangan kerja di Arab Saudi serta memungkinkan transfer pengetahuan industri dan pengembangan keterampilan.
Lokalisasi kendaraan Hyundai akan mempercepat pertumbuhan ekosistem otomotif dan mobilitas Arab Saudi, sekaligus membuka jalan bagi masa depan industri baru," jelas perusahaan.
Sebagai bagian dari strategi Visi 2030, Arab Saudi aktif mendorong pengembangan industri otomotifnya, seiring upaya negara Timur Tengah tersebut untuk mendiversifikasi mesin pertumbuhan sekaligus mengurangi ketergantungan besar pada industri minyak.
Produsen otomotif asal Korea Selatan ini juga berupaya membangun ekosistem mobilitas hidrogen di Arab Saudi melalui kemitraan dengan Korea Automotive Technology Institute, Air Products Qudra, dan Saudi Public Transport Company.
Dalam kemitraan ini, para pihak berencana bekerja sama di berbagai bidang, termasuk menciptakan lingkungan mobilitas hidrogen, menjalankan proyek percontohan bus listrik hidrogen, serta berkolaborasi dalam program penelitian yang didukung pemerintah.
(责任编辑:焦点)
- ·Dari Dedi Mulyadi Hingga Purnawirawan TNI, Ini Pernyataan Kontroversial Hercules
- ·Holywings Gelar Pemeriksaan Gratis di Surabaya
- ·Lebaran Sebentar Lagi! Pastikan Nama Kamu Terima Saldo Dana BLT BBM 2025
- ·P2G: Kasus Sanksi Disertasi Bahlil Memalukan, UI Kehilangan Independensinya
- ·Ahok Tiba di Kejagung Bawa Data Korupsi Pertamina: Saya Senang Bisa Bantu!
- ·Lebih Banyak Dokter Kandungan Pria Daripada Wanita, Benarkah?
- ·Puluhan Napi Kabur, Menteri Agus Sebut Jumlah Penjaga Lapas Kutacane Hanya 6 Orang
- ·Ray Dalio Spesial Diundang Prabowo Bahas Danantara, Ini Peran Sang Konglomerat AS
- ·7 Minuman Ini Tingkatkan Mood dalam Sekejap, Kerja Jadi Semangat
- ·Bhumi Mandala Festival Diharapkan Jadi Inspirasi Kembangkan Ekraf dan Budaya
- ·Usia Berapa Bulan Bayi Boleh Naik Pesawat?
- ·FOTO: Wisata Museum RA Kartini di Rembang
- ·Enam Bulan Jadi Presiden, Prabowo Klaim Selamatkan Ratusan Triliun Uang Rakyat
- ·Kulkas Bau Amis Ditinggal Mudik? Begini Cara Menghilangkannya
- ·Minum Air Jahe Setiap Hari, Ini 5 Efeknya pada Tubuh
- ·Menkes Budi Gunadi: Saya Mau Ngejar 300 Ribu Per Hari
- ·20 Kota di Dunia dengan Ruang Hijau Terbanyak, Tak Ada dari Indonesia
- ·Terbaru April 2025, Daftar 73 Negara Bebas Visa untuk Paspor Indonesia
- ·BPOM Sebut Efek Samping Vaksin TBC Bill Gates, Apa Saja?
- ·30 Ucapan Jumat Agung 2025 Sarat Makna, Bahasa Indonesia dan Inggris