Xiaomi Luncurkan SUV Pertamanya di Tengah Ujian Bertubi
Xiaomi besok (Kamis, 22 Mei 2025) akan memperkenalkan SUV pertamanya yang dinamakan Xiaomi YU7. Peluncuran YU7 mengikuti peluncuran sukses model mobil listrik pertama Xiaomi, sedan SU7, tahun lalu.
SU7 memasuki pasar pada tanggal 28 Maret 2024, dan dirancang untuk bersaing dengan Tesla Model 3. Xiaomi kemudian memperluas jajaran SU7 dengan SU7 Ultra, varian berperforma tinggi dengan total output 1.548 hp yang mengesankan.
Meskipun merupakan pendatang baru, Xiaomi EV telah menunjukkan angka penjualan yang mengesankan dengan lebih dari 28.000 unit yang dikirimkan pada bulan April.
Sebagian pengamat menilai permintaan yang kuat untuk kendaraan listrik Xiaomi adalah bukti bahwa Xiaomi langsung mendapatkan basis pelanggan yang loyal.
Pencapaian Xiaomi bukan berarti semua jalannya mulus, di Xiaomi segmen mobil listriknya atau Xiaomi EV.
Beberapa bulan terakhir, perusahaan menghadapi pengawasan publik menyusul kecelakaan tragis SU7 pada akhir Maret yang mengakibatkan tiga orang meninggal dunia. Laporan tentang masalah kualitas pada Xiaomi SU7 telah muncul di platform media sosial Tiongkok.
Semua faktor ini tampaknya berdampak pada angka penjualan terkini. Data yang dikumpulkan untuk minggu yang berakhir pada 11 Mei menunjukkan pendaftaran asuransi untuk kendaraan listrik Xiaomi mencapai 5.180 unit, hampir 9% lebih sedikit dari 5.690 pendaftaran minggu sebelumnya, menandai penurunan minggu ketiga berturut-turut.
Belum lagi kontroversi tentang kap mesin opsional serat karbon yang seharga Rp96 juta untuk mobil Xiaomi SU7 Ultra hingga beberapa konsumen dan calon pembeli meminta refund, dan mempertimbangkan menempuh jalur hukum karena dianggap kap mesin itu hanya dekoratif saja tak berfungsi menunjang performa sebagaimana bunyi iklannya.
(责任编辑:百科)
- Anies Baswedan Sebut Masyarakat Butuh Gagasan Perubahan dan Persatuan
- Kota di Sisilia Larang Jual Suvenir Berbau Mafia
- Struktur TKN Prabowo
- Maskapai Ini Bikin Anak 14 Tahun Telantar Sendirian di Negara Berbeda
- 30 Saksi Penistaan Agama Panji Gumilang Diperiksa Polri
- Kelewat Nekat! Maling Motor NMAX di Menteng Wadas Beraksi Jam 8 Pagi, Muka Pelaku Terekam Jelas CCTV
- Riski Apes, Main ke Kos Sepupu Pulangnya Dibacok Pria Misterius, Muka Sobek Nyaris Kena Mata
- Kementan Dorong Produktivitas Pertanian dan Pemulihan Ekonomi dengan Program Jalan Usaha Tani
- Tak Dengar Peringatan Warga, Lansia Tewas Tertabrak Kereta di Pondok Kopi, Tubuh Terbelah 5 Bagian
- Eks Pramugari Ungkap Tipe Penumpang Terburuk di Pesawat: Influencer
- Alasan KPK Tangkap Paksa SYL: Ada Komunikasi Tak Akan..
- Hormati Demo Ojol, Istana Sebut Akan Dengar Aspirasi
- Kecewa dengan Anies Baswedan, Ketum Partai Emas: Dari Zaman Ahok...
- Geledah Rumah Tersangka BTS Sadikin Rusli, Kejagung Temukan Bukti Elektronik
- 交互设计国外留学作品集制作攻略!
- Mengenal Kanker Kelenjar Ludah, Penyebab, dan Gejalanya
- Optimalkan Pengelolaan Proyek, Badak LNG dan INPEX Masela Sepakati Kerja Sama di Bidang LNG
- Bimo Wijayanto Resmi Gabung di Kementerian Keuangan, Jadi Dirjen Pajak?
- Walah! KPK Endus Kasus Korupsi di Kementan RI, Sejumlah Nama Pejabat Dikantongi, Siapa Saja?
- Prakiraan Cuaca Jakarta Sabtu 24 September: Sore Jaksel dan Jaktim Hujan