Desainer Ikonik Italia Rosita Missoni Meninggal Dunia

Desainer ikonik asal Italia Rosita Jelmini Missoni meninggal dunia pada usia 93 tahun. Kepergian Rosita dikonfirmasi oleh rumah mode yang dibangunnya, Missoni.
"Rosita meninggal dunia dengan tenang pada 1 Januari 2025," tulis Missoni, melansir South China Morning Post. Rosita disebut-sebut sebagai sosok visioner dalam industri mode Italia dan internasional.
Lihat Juga :![]() |
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Rosita tumbuh dalam keluarga yang erat dengan dunia tekstil. Keluarganya memproduksi selendang.
Saat ia bertemu dan menikah dengan Ottavio Missoni, mereka mendirikan rumah mode dengan nama yang sama. Perlahan, rumah mode kecil itu menjadi dinasti besar dan kian berkembang.
Lihat Juga :![]() |
Missoni melahirkan terobosan pertamanya pada 1958 silam dengan sebuah gaun kemeja bergaris vertikal berwarna-warni.
Missoni pertama kali memamerkan koleksi mereka di Milan pada tahun 1966. Dari sana, mereka mengubah kota tersebut menjadi kiblat mode Italia.
Motif zigzag yang penuh warna jadi ciri khas label Missoni. Motif ini dikenal awet dan tak lekang dimakan waktu.
Pada tahun 2013, jenama itu diturunkan kepada anak-anaknya. Namun pada 2018, keluarga tersebut menjual 41,2 persen sahamnya ke dana investasi Italia FSI.
Pada tahun 2021, putri bungsunya, Angela Missoni, mengundurkan diri dari posisi direktur kreatif setelah memimpin selama 24 tahun.
(asr/asr)相关文章
Denny Indrayana: Jangan Sampai Penundaan Pemilu Menjadi Kenyataan
Warta Ekonomi, Jakarta - Pakar hukum Tata Negara Denny Indrayana menilai banyak cacat dalam Putusan2025-05-19Menteri UMKM Beberkan Kriteria UMKM yang Berhak Terima Penghapusan Utang Macet
JAKARTA, DISWAY.ID--Menteri Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (UMKM) Maman Abdurrahman mengatakan bahw2025-05-19Transjakarta Perpanjang Jam Operasional Tiga Rute Saat Konser Maroon 5 di JIS
SuaraJakarta.id - PT Transportasi Jakarta (Transjakarta) melakukan perpanjangan jam operasional pada2025-05-19Kabulkan Permintaan Buruh, Ini Dampak Putusan MK Terhadap Mekanisme PHK
JAKARTA, DISWAY.ID --Mahkamah Konstitusi (MK) secara resmi telah mengabulkan sebagian gugatan kelomp2025-05-19- 现如今,国内的艺术生升学率逐渐减低,找到自己喜欢的专业更是难上加难。正是因此,越来越多国内的艺术生都把目光投向了国外。那么,你知道去国外学艺术选择哪些院校比较好吗?对此,美行思远小编整理了qs世界艺术2025-05-19
Kemenhub Pastikan Tak Ada Korban Jiwa Dalam Insiden Trigana Air PK YSB di Bandara Sentani
JAYAPURA, DISWAY.ID- Insiden terbakarnya pesawat Trigana Air PK YSC jenis Boeing 737-300 sekitar puk2025-05-19
最新评论